1Jurusan Teknik Elektro , Indonesia
2Fakultas Teknik – Universitas Diponegoro, Indonesia
3Jl. Prof. Sudharto, SH – Tembalang, Semarang , Indonesia
4 Jawa Tengah 50275, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient2204, author = {Bayu Prasetyo and Aris Triwiyatno and Budi Setiyono}, title = {IDENTIFIKASI MODEL PADA QUADROTOR DENGAN METODE ESTIMASI PARAMETER RELS}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {2}, number = {1}, year = {2013}, keywords = {}, abstract = { Abstrak Pada penelitian ini, dilakukan perancangan identifikasi sistem pada sebuah wahana terbang tanpa awak yaitu quadrotor . Sistem dinamik quadrotor memiliki 4 masukan berupa kecepatan 4 motor dan 3 keluaran berupa sudut yang dibentuk quadrotor . Pengambilan data masukan dan keluaran dilakukan secara serial dengan menggunakan RF YS-1020UA. Struktur model sistem yang digunakan adalah struktur auto regressif moving average with exogenous input (ARMAX) . Metode estimasi parameter dilakukan dengan metode recursive extended least square (RELS). Validasi model terestimasi diperoleh dengan perhitungan root mean square error (RMSE) dan validasi berdasarkan grafik. Kata Kunci: estimasi, identifikasi, model matematis, RELS, quadrotor. Abstract In this thesis, carried out the design of the identification system on a unmanned aerial vehicle that is quadrotor. Quadrotor dynamic system has 4 input is the speed of 4 motors and 3 outputs in the form of the angle formed quadrotor. Retrieval of data input and output serially performed using RF YS-1020UA. The structure of the system model used is the structure of the auto regressif moving average with exogenous inputs (ARMAX). Parameter estimation method carried out by the method of extended recursive least squares (RELS). Estimated model validation is obtained by calculating the root mean square error (RMSE) and validation based on the graph. Keywords : estimation, identification, mathematical model, RELS, quadrotor. }, issn = {2685-0206}, pages = {125--129} doi = {10.14710/transient.v2i1.125-129}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/2204} }
Refworks Citation Data :
Abstrak
Pada penelitian ini, dilakukan perancangan identifikasi sistem pada sebuah wahana terbang tanpa awak yaitu quadrotor. Sistem dinamik quadrotor memiliki 4 masukan berupa kecepatan 4 motor dan 3 keluaran berupa sudut yang dibentuk quadrotor. Pengambilan data masukan dan keluaran dilakukan secara serial dengan menggunakan RF YS-1020UA. Struktur model sistem yang digunakan adalah struktur auto regressif moving average with exogenous input(ARMAX). Metode estimasi parameter dilakukan dengan metode recursive extended least square (RELS). Validasi model terestimasi diperoleh dengan perhitungan root mean square error (RMSE) dan validasi berdasarkan grafik.
Kata Kunci: estimasi, identifikasi, model matematis, RELS, quadrotor.
Abstract
In this thesis, carried out the design of the identification system on a unmanned aerial vehicle that is quadrotor. Quadrotor dynamic system has 4 input is the speed of 4 motors and 3 outputs in the form of the angle formed quadrotor. Retrieval of data input and output serially performed using RF YS-1020UA. The structure of the system model used is the structure of the auto regressif moving average with exogenous inputs (ARMAX). Parameter estimation method carried out by the method of extended recursive least squares (RELS). Estimated model validation is obtained by calculating the root mean square error (RMSE) and validation based on the graph.
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id