skip to main content

Studi Perancangan Kapal Patroli 711 Laut Natuna Utara Sebagai Pencegah Illegal fishing

*Bagas Dhira Widyadhana  -  Department of Naval Architecture, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia
Ari Wibawa Budi Santosa scopus  -  Department of Naval Architecture, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia
Deddy Chrismianto scopus  -  Department of Naval Architecture, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Masalah penangkapan ikan secara ilegal (illegal fishing) oleh kapal ikan asing masih menjadi persoalan di Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia (WPPNRI). Berdasarkan data dari Ocean Justice Initiative menyatakan bahwa intensitas aktivitas illegal fishing di WPPNRI 711 menunjukkan jumlah yang meningkat. Kebutuhan akan kapal patroli menjadi prioritas karena Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) masih kekurangan armada untuk patroli. Kapal patroli dirancang sebagai alat pengawasan guna mengurangi angka illegala fishing dengan LOA 61 m, LPP 56.7 m, LWL 58.7 m, lebar 8.6 m, sarat 2.6 m, tinggi 4.6 m, Cb 0.61 dan kecepatan 15 knot. Analisa hambatan dilakukan dengan perangkat lunak dengan metode holtrop. Analisa stabilitas kapal berdasarkan 5 kondisi muatan. Tinjauan stabilitas dilakukan pada penelitian kapal patroli ini memenuhi kritaria yang ditentukan.

Fulltext View|Download
Keywords: Kapal patroli; Rencana garis; Stabilitas
  1. T. S. R. Thamrin, “Penegakan Hukum Laut Terhadap Illegal Fishing,” Bahan RTD Penegakan Huk. Marit. terhadap Prakt. Illegal Fish. di Indones. Lemhanas-RI 16, 2016
  2. A. B. Nur Aini, “Penyelesaian Kasus Perairan Laut Natuna yang Dilakukan oleh Kapal Asing Vietnam,” Univ. Muhammadiyah Yogyakarta, 2022
  3. A. Fitri, “Permasalahan Illegal Fishing Dan Ancaman Bagi Ekosistem Laut Indonesia,” Univ. Muhammadiyah Yogyakarta, 2018
  4. Ministry of Fisheries and Marine Affairs, “Peraturan MKP RI No. Per.01/MEN/2009 Tentang Wilayah Pengelolaan Perikanan RI,” Regul. MMAF Repub. Indones. - Leg. Bur., pp. 1–34, 2009
  5. Y. Pratiwi, “Illegal Fishing di Laut Natuna Utara Oleh Nelayan Tiongkok Pada Tahun 2016-2017.” https://natunakab.go.id/potensi-perikanan-laut-natuna (accessed Jan. 22, 2022)
  6. Pemerintah Indonesia, “Peratutan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 4 Tahun 2021 tentang Tata Kelola Kapal Pengawas Perikanan,” pp. 1–61, 2021
  7. T. Rahmaji, A. R. Prabowo, T. Tuswan, T. Muttaqie, N. Muhayat, and S.-J. Baek, “Design of Fast Patrol Boat for Improving Resistance, Stability, and Seakeeping Performance,” Designs, vol. 6, no. 6, p. 105, 2022, doi: 10.3390/designs6060105
  8. A. Y. Mirza, J. Dupont, and A. M. Bazzi, “Modeling, reconfiguration and loss modeling of multidrive propulsion system under inverter faults in allelectric ships,” 2019 IEEE Electr. Sh. Technol. Symp. ESTS 2019, no. August, pp. 201–209, 2019, doi: 10.1109/ESTS.2019.8847729
  9. A. W. B. Santosa and I. P. Mulyatno, Pengantar Ilmu Perkapalan. Semarang: Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan, Universitas Diponegoro, 2012
  10. A. Francescutto, “Intact Stability Criteria Of Ships -Past, Present And Future,” Ocean Eng., vol. 120, pp. 312–317, 2016, doi: 10.1016/j.oceaneng.2016.02.030
  11. A. Papanikolaou, “Ship Design: Methodologies Of Preliminary Design,” Springer, 2014
  12. S. P. Sakti, “Perancangan Kapal,” Nat. B, vol. 10, 2008
  13. D. R. Cahyani, “Kapal Cina Diduga Terlibat Pencurian Ikan di Natuna Utara,” Tempo, 2020. https://bisnis.tempo.co/read/1369731/kapal-cina-diduga-terlibat-pencurian-ikan-di-natuna-utara (accessed Dec. 10, 2021)

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.