skip to main content

PEMBUATAN CETAKAN INJECTION MOLDING UNTUK MEMBUAT BANTALAN KETIAK TONGKAT KRUK DARI MATERIAL POLYPROPYLENE

*Ian Aditama Putra  -  Department of Mechanical Engineering, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia
Yusuf Umardani  -  Department of Mechanical Engineering, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia
Agus Suprihanto  -  Department of Mechanical Engineering, Universitas Diponegoro, Jl. Prof. Sudarto, SH, Tembalang, Semarang, Indonesia 50275, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Tongkat kruk adalah salah satu perangkat medis yang penting dalam membantu mobilitas individu yang mengalami cedera, cacat fisik, atau kondisi medis tertentu. Bantalan ketiak pada tongkat kruk memainkan peran penting dalam menopang beban tubuh dan mengurangi tekanan pada ketiak. Pada penelitian kali ini dilakukan pembuatan cetakan injection molding untuk pembuatan bantalan ketiak tongkat kruk yang berbahan polypropylene. Untuk mendapatkan hasil produk yang terbaik dilakukan perancangan, pembuatan, dan percobaan cetakan dengan variasi parameter yaitu tekanan injeksi sebesar 100, dan 150 bar. Kemudian dilakukan variasi temperatur leleh sebesar 160°C, 180°C, dan 200°C. Pada penelitian ini juga dilakukan pengujian kekerasan dan pengujian densitas pada material hasil cetakan. Simulasi statik dilakukan menggunakan Solidworks 2018 untuk mengetahui kelayakan dari desain produk yang dibuat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa parameter pencetakan yang paling sesuai adalah tekanan injeksi 150 bar dan temperatur leleh 200°C, kemudian pengujian material dan simulasi statik menunjukkan bahwa produk bantalan ketiak tongkat kruk sudah sesuai dengan standar yang telah ditentukan oleh ISO 1134:2007.

Fulltext View|Download
Keywords: cetakan; injection molding; silicone rubber
  1. Herlina, E., Lintang, D. P., & Hanifah, N. (2018). Analisa Ergonomi Dan Perancangan Alat Bantu Jalan Bagi Pengguna Tongkat Kruk. Jurnal Teknik Mesin SINERGI, 16(2), 50-56.
  2. Wibowo, S. S. (2018). Pengaruh Variasi Temperatur dan Lama Perendaman Terhadap Kekuatan Tarik Material Komposit Serat Alam Termodifikasi. Jurnal Dinamika Penelitian Industri, 29(1), 23-30
  3. Sulistio, A., Nurfalah, M., & Hikam, M. A. (2018). Peningkatan Kualitas Kekerasan pada Aluminium 6061-T6 Melalui Heat Treatment. Jurnal Material Teknik dan Sains, 7(2), 59-65
  4. Novitasari, D. A., Pramutadi, A., & Nuryani, Y. (2017). A Review of Biomechanical Analysis of Axillary Crutch during Stance and Swing Phase. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 812, No. 1, p. 012031)
  5. Gao, Z., Hu, H., Zhang, Y., Wu, S., & Han, H. (2019). The Effect of Fiber Orientation and Content on the Mechanical Properties of Long-Glass-Fiber-Reinforced Polypropylene Composites. Polymer-Plastics Technology and Engineering, 58(8), 797-805.
  6. Li, Q., Liu, Y., Wang, H., Li, H., & Song, L. (2021). Effect of Surface Treatment on the Mechanical Properties of Short Glass Fiber Reinforced Polypropylene Composites. Polymer-Plastics Technology and Engineering, 60(1), 1-9
  7. Zhang, C., Zhang, Z., Yao, X., Wei, H., & Li, Y. (2020). The Effect of Nano-Calcium Carbonate on the Performance of Polypropylene Composites. Polymer-Plastics Technology and Engineering, 59(3), 294-300
  8. Herlina, E., Lintang, D. P., & Hanifah, N. (2018). Analisa Ergonomi Dan Perancangan Alat Bantu Jalan Bagi Pengguna Tongkat Kruk. Jurnal Teknik Mesin SINERGI, 16(2), 50-56
  9. Choi, K. H., Cho, Y. K., & Kim, S. Y. (2018). The effects of axillary padding pressure on pain and comfort among crutch users. Journal of physical therapy science, 30(2), 229-232
  10. Kusumawati, A. (2019). Pengaruh Pemakaian Bantalan Ketiak Terhadap Kesehatan Kulit Ketiak Pada Pengguna Tongkat

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.