BibTex Citation Data :
@article{JTM46373, author = {Arinda Pahlevi and Budi Setiyana and Jamari Jamari}, title = {ANALISIS VON MISES STRESS PADA TULANG CANCELLOUS LUMBALIS 1 SAMPAI LUMBALIS 2 DENGAN KONDISI PEMBEBANAN BERBEDA MENGGUNAKAN ELEMEN HINGGA}, journal = {JURNAL TEKNIK MESIN}, volume = {12}, number = {3}, year = {2024}, keywords = {cancellous; fem; loading condition; moment}, abstract = { Nyeri pada tulang belakang menjadi salah satu penyakit yang biasa diderita orang dewasa pada punggung bagian bawah. Nyeri ini dapat menyebabkan penurunan performa dalam beraktivitas. Penyakit ini biasa disebabkan oleh degenerasi intervertebralis (IVD), dimana gerakan segmen tulang belakang menjadi tidak normal. Simulasi analisis elemen hingga (FEM) dilakukan untuk mengetahui kemampuan cancellous pada model lumbal 1 hingga lumbal 2 dengan pemberian beban 500 N dan moment 2,5, 5, 7,5, 10 N/m serta loading condition flexion, extension, lateral bending kanan, lateral bending kiri, axial rotataion kanan, axial rotation kiri menggunakan aplikasi Ansys. Hasil yang diperoleh menunjukkan peningkatan nilai von mises stress pada cancellous 1 kondisi lateral bending kanan yaitu 0,118 Mpa dengan moment 10 N/m. }, issn = {2303-1972}, pages = {353--358} url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jtm/article/view/46373} }
Refworks Citation Data :
Nyeri pada tulang belakang menjadi salah satu penyakit yang biasa diderita orang dewasa pada punggung bagian bawah. Nyeri ini dapat menyebabkan penurunan performa dalam beraktivitas. Penyakit ini biasa disebabkan oleh degenerasi intervertebralis (IVD), dimana gerakan segmen tulang belakang menjadi tidak normal. Simulasi analisis elemen hingga (FEM) dilakukan untuk mengetahui kemampuan cancellous pada model lumbal 1 hingga lumbal 2 dengan pemberian beban 500 N dan moment 2,5, 5, 7,5, 10 N/m serta loading condition flexion, extension, lateral bending kanan, lateral bending kiri, axial rotataion kanan, axial rotation kiri menggunakan aplikasi Ansys. Hasil yang diperoleh menunjukkan peningkatan nilai von mises stress pada cancellous 1 kondisi lateral bending kanan yaitu 0,118 Mpa dengan moment 10 N/m.
Last update: