BibTex Citation Data :
@article{IEOJ4680, author = {Arinal Muna and Darminto Pujotomo and Susatyo W.P.}, title = {ANALISIS BEBAN KERJA DAN PENENTUAN JUMLAH OPTIMAL PEGAWAI DENGAN PERTIMBANGAN METODE NASA_TLX DAN PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI NO12 TAHUN 2008 (Studi Kasus: Badan Lingkungan Hidup Provinsi Jawa Tengah)}, journal = {Industrial Engineering Online Journal}, volume = {3}, number = {1}, year = {2013}, keywords = {Badan Lingkungan Hidup (BLH); NASA_TLX; PERMENDAGRI No12 Tahun 2008}, abstract = { Badan Lingkungan Hidup (BLH) merupakan salah satu lembaga teknis daerah pada Pemerintah Jawa Tengah yang bertanggung jawab dalam pengelolaan lingkungan hidup di Jawa Tengah. Di BLH provinsi Jawa Tengah terdapat 81 pegawai tetap dan pegawai outsourcing sebanyak 45 orang. Berdasarkan hasil dari studi pendahuluan yang telah dilakukan di BLH Provinsi Jawa Tengah terdapat beberapa masalah seperti adanya mutasi , tidak diketahuinya besarnya beban kerja yang dikerjakan setiap harinya , dan juga melihat sejumlah lingkup kerja yang ditangani BLH dirasa terdapat ketidakharmonisan pembagian kerja yang terlihat sejak tahun 2005 tidak dilakukan pengangkatan pegawai walaupun jumlah angkatan pensiun terus ada, hal tersebut membuat BLH merasa kekurangan pegawai sehingga BLH memutuskan adanya penerimaan pegawai outsourcing supaya semua target terealisasi. Dari permasalahan yang ada, diperlukan perbaikan dalam pelaksanaan manajemen kepegawai a n ke arah yang lebih baik dan terarah , dengan perencanaan formasi pegawai . Dari hasil pengolahan dengan menggunakan metode NASA_TLX didapatkan semua bidang masuk dalam kategori beban kerja tinggi dan tinggi sekali. Begitu pula pada pengolahan beban kerja berdasarkan PERMENDAGRI No12 Tahun 2008 semua bidang masuk dalam kategori tinggi dan tinggi sekali. Dari hasil perhitungan sebaiknya jumlah pegawai 137 orang agar pekerjaan yang dikerjakan bisa optimal. ABSTRACT The Environmental Agency (BLH) is one of the regional technical institutions at the Central Java Government responsible for environmental management in Central Java. In Central Java province contained BLH 81 employees and outsourced employees as many as 45 people. Based on the results of a preliminary study that has been carried out in Central Java province BLH there are some problems such as mutation, causing the magnitude of the workload that is done every day, and also saw a number of scope of work handled there is disharmony is felt BLH Division of labor are visible since 2005 although recruitment hasn't done the amount of the pension continues to exist, it would create a shortage of employees feel so BLH decided the acceptance of outsourcing employees so that all targets are realized. Of existing problems, needed improvements in the implementation of the staffing management towards a better and more focused, with the formation of the planning officer. Processing of the results by using the NASA_TLX method to obtain all areas fall into the category of high workload and high. So did the processing workload based on PERMENDAGRI No12 in 2008 all fields entered in the categories high and high. From the results of the calculation should be the number of employees of the 137 people to the work that is done can be optimal. }, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/ieoj/article/view/4680} }
Refworks Citation Data :
Badan Lingkungan Hidup (BLH) merupakan salah satu lembaga teknis daerah pada Pemerintah Jawa Tengah yang bertanggung jawab dalam pengelolaan lingkungan hidup di Jawa Tengah. Di BLH provinsi Jawa Tengah terdapat 81 pegawai tetap dan pegawai outsourcing sebanyak 45 orang. Berdasarkan hasil dari studi pendahuluan yang telah dilakukan di BLH Provinsi Jawa Tengah terdapat beberapa masalah seperti adanya mutasi, tidak diketahuinya besarnya beban kerja yang dikerjakan setiap harinya, dan juga melihat sejumlah lingkup kerja yang ditangani BLH dirasa terdapat ketidakharmonisan pembagian kerja yang terlihat sejak tahun 2005 tidak dilakukan pengangkatan pegawai walaupun jumlah angkatan pensiun terus ada, hal tersebut membuat BLH merasa kekurangan pegawai sehingga BLH memutuskan adanya penerimaan pegawai outsourcing supaya semua target terealisasi.
Dari permasalahan yang ada, diperlukan perbaikan dalam pelaksanaan manajemen kepegawaian ke arah yang lebih baik dan terarah, dengan perencanaan formasi pegawai. Dari hasil pengolahan dengan menggunakan metode NASA_TLX didapatkan semua bidang masuk dalam kategori beban kerja tinggi dan tinggi sekali. Begitu pula pada pengolahan beban kerja berdasarkan PERMENDAGRI No12 Tahun 2008 semua bidang masuk dalam kategori tinggi dan tinggi sekali. Dari hasil perhitungan sebaiknya jumlah pegawai 137 orang agar pekerjaan yang dikerjakan bisa optimal.
ABSTRACT
The Environmental Agency (BLH) is one of the regional technical institutions at the Central Java Government responsible for environmental management in Central Java. In Central Java province contained BLH 81 employees and outsourced employees as many as 45 people. Based on the results of a preliminary study that has been carried out in Central Java province BLH there are some problems such as mutation, causing the magnitude of the workload that is done every day, and also saw a number of scope of work handled there is disharmony is felt BLH Division of labor are visible since 2005 although recruitment hasn't done the amount of the pension continues to exist, it would create a shortage of employees feel so BLH decided the acceptance of outsourcing employees so that all targets are realized.
Of existing problems, needed improvements in the implementation of the staffing management towards a better and more focused, with the formation of the planning officer. Processing of the results by using the NASA_TLX method to obtain all areas fall into the category of high workload and high. So did the processing workload based on PERMENDAGRI No12 in 2008 all fields entered in the categories high and high. From the results of the calculation should be the number of employees of the 137 people to the work that is done can be optimal.
Last update:
Program Studi Teknik Industri
Fakultas Teknik - Universitas Diponegoro
Jl. Prof. Soedarto, SH Tembalang Semarang 50239
Telp / Fax : (024) 7460052
Email : i_engineering@ymail.com