Fakultas Psikologi, Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{EMPATI53142, author = {Muhammad Alfaruqy}, title = {PENILAIAN DAN PARTISIPASI POLITIK GENERASI Z DALAM PEMILIHAN UMUM PRESIDEN INDONESIA TAHUN 2024}, journal = {Jurnal EMPATI}, volume = {14}, number = {5}, year = {2025}, keywords = {Generasi Z; Pemilu Presiden 2024; perilaku memilih; psikologi politik; partisipasi politik}, abstract = { Pilpres tahun 2024 menjadi momentum penting bagi demokrasi elektoral Indonesia sekaligus menjadi kesempatan generasi Z sebagai pemilih baru dengan karakteristik psikososial yang khas. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana penilaian dan partisipasi politik generasi Z dalam Pilpres tahun 2024. Penelitian menggunakan metode survei terhadap 500 mahasiswa generasi Z yang berdomisili di Jawa Tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa generasi Z secara umum memberikan penilaian positif terhadap penyelenggaraan Pilpres, namun tetap kritis terhadap keputusan Mahkamah Konstitusi, isu netralitas presiden, serta manuver elite politik. Hal tersebut tidak menghalangi partisipasi mereka. Sebanyak 95% generasi Z menyatakan telah menggunakan hak pilih. Motivasi utama partisipasi adalah rasa tanggung jawab sebagai warga negara, dan kesadaran terhadap pentingnya kepemimpinan bagi masa depan bangsa, dan keinginan terlibat dalam proses demokrasi. Hal ini menunjukkan terpenuhinya kebutuhan otonomi dan keterkaitan. Sebaliknya, sebagian kecil yang tidak berpartisipasi mengemukakan alasan seperti kendala domisili dan sikap negatif terhadap pemilu, menunjukkan adanya hambatan dalam pemenuhan kebutuhan psikologis dasar. Selain itu, pilihan terhadap pasangan capres-cawapres tidak selalu sejalan dengan penilaian kritis terhadap dinamika politik. Generasi Z cenderung merasionalisasi pilihannya guna mereduksi ketidaksesuaian antara sikap dan tindakan. Secara keseluruhan, penelitian ini menegaskan pentingnya determinasi diri dan konsistensi kognitif dalam menjelaskan perilaku politik pemilih pemula. }, issn = {2829-1859}, pages = {407--418} doi = {10.14710/empati.2025.53142}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/53142} }
Refworks Citation Data :
Pilpres tahun 2024 menjadi momentum penting bagi demokrasi elektoral Indonesia sekaligus menjadi kesempatan generasi Z sebagai pemilih baru dengan karakteristik psikososial yang khas. Penelitian ini bertujuan untuk memahami bagaimana penilaian dan partisipasi politik generasi Z dalam Pilpres tahun 2024. Penelitian menggunakan metode survei terhadap 500 mahasiswa generasi Z yang berdomisili di Jawa Tengah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa generasi Z secara umum memberikan penilaian positif terhadap penyelenggaraan Pilpres, namun tetap kritis terhadap keputusan Mahkamah Konstitusi, isu netralitas presiden, serta manuver elite politik. Hal tersebut tidak menghalangi partisipasi mereka. Sebanyak 95% generasi Z menyatakan telah menggunakan hak pilih. Motivasi utama partisipasi adalah rasa tanggung jawab sebagai warga negara, dan kesadaran terhadap pentingnya kepemimpinan bagi masa depan bangsa, dan keinginan terlibat dalam proses demokrasi. Hal ini menunjukkan terpenuhinya kebutuhan otonomi dan keterkaitan. Sebaliknya, sebagian kecil yang tidak berpartisipasi mengemukakan alasan seperti kendala domisili dan sikap negatif terhadap pemilu, menunjukkan adanya hambatan dalam pemenuhan kebutuhan psikologis dasar. Selain itu, pilihan terhadap pasangan capres-cawapres tidak selalu sejalan dengan penilaian kritis terhadap dinamika politik. Generasi Z cenderung merasionalisasi pilihannya guna mereduksi ketidaksesuaian antara sikap dan tindakan. Secara keseluruhan, penelitian ini menegaskan pentingnya determinasi diri dan konsistensi kognitif dalam menjelaskan perilaku politik pemilih pemula.
Article Metrics:
Last update:
Jurnal Empati by https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to Jurnal Empati and Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
Jurnal Empati and the Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro, and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in Jurnal Empati are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form JP]. The copyright form should be signed originally, scanned and uploaded as supplementary file when submitting the manuscript.
Jurnal EMPATI published by Faculty of Psychology, Diponegoro University