Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Malang, Indonesia, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{EMPATI43932, author = {Alhimni Fabiansyah and Almaas Adibah}, title = {STUDI KUALITATIF: INTENSI MENETAP ATAU BERPINDAH KERJA PADA KARYAWAN}, journal = {Jurnal EMPATI}, volume = {13}, number = {3}, year = {2024}, keywords = {studi kualitatif; pindah kerja; karyawan; intensi}, abstract = { Perpindahan pekerjaan bukanlah fenomena baru di dunia kerja, hal ini sudah ada sejak awal era industri. Namun dalam beberapa dekade terakhir, aktivitas perpindahan pekerjaan di dunia kerja sebagian besar dikaitkan dengan karyawan generasi muda. Perilaku berpindah pekerjaan telah menjadi masalah penting bagi organisasi karena dapat menimbulkan kerugian. Organisasi perlu untuk menemukan faktor-faktor utama yang menginspirasi karyawan muda mereka untuk bertahan lebih lama sekaligus mencegah seringnya berpindah pekerjaan di organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan mengapa seseorang memiliki intensi untuk menetap atau berpindah-pindah kerja. Melalui pendekatan kualitatif dengan metode fenomenologi, diperoleh 4 orang partisipan yang diperoleh melalui teknik purposive sampling. Analisis data dilakukan dengan interpretative pheneomenological analysis. Penelitian ini menemukan sepuluh tema yang mendasari individu memilih menetap atau berpindah pekerjaan, yaitu faktor lingkungan kerja (rekan kerja, pimpinan, kondisi tempat kerja), gaji, beban kerja, peluang pengembangan diri dan jenjang karir, budaya organisasi, kemampuan beradaptasi di lingkungan kerja yang baru, keinginan untuk mengeksplorasi pengalaman dari tempat kerja lain, keyakinan individu terhadap perusahaannya, cara pandang individu terhadap kemampuannya di tempat kerja dan harapan keluarga. }, issn = {2829-1859}, pages = {213--227} doi = {10.14710/empati.2024.43932}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/43932} }
Refworks Citation Data :
Perpindahan pekerjaan bukanlah fenomena baru di dunia kerja, hal ini sudah ada sejak awal era industri. Namun dalam beberapa dekade terakhir, aktivitas perpindahan pekerjaan di dunia kerja sebagian besar dikaitkan dengan karyawan generasi muda. Perilaku berpindah pekerjaan telah menjadi masalah penting bagi organisasi karena dapat menimbulkan kerugian. Organisasi perlu untuk menemukan faktor-faktor utama yang menginspirasi karyawan muda mereka untuk bertahan lebih lama sekaligus mencegah seringnya berpindah pekerjaan di organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan mengapa seseorang memiliki intensi untuk menetap atau berpindah-pindah kerja. Melalui pendekatan kualitatif dengan metode fenomenologi, diperoleh 4 orang partisipan yang diperoleh melalui teknik purposive sampling. Analisis data dilakukan dengan interpretative pheneomenological analysis. Penelitian ini menemukan sepuluh tema yang mendasari individu memilih menetap atau berpindah pekerjaan, yaitu faktor lingkungan kerja (rekan kerja, pimpinan, kondisi tempat kerja), gaji, beban kerja, peluang pengembangan diri dan jenjang karir, budaya organisasi, kemampuan beradaptasi di lingkungan kerja yang baru, keinginan untuk mengeksplorasi pengalaman dari tempat kerja lain, keyakinan individu terhadap perusahaannya, cara pandang individu terhadap kemampuannya di tempat kerja dan harapan keluarga.
Note: This article has supplementary file(s).
Article Metrics:
Last update:
Jurnal Empati by https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to Jurnal Empati and Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
Jurnal Empati and the Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro, and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in Jurnal Empati are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form Jurnal Empati]. The copyright form should be signed originally, scanned, and uploaded as a supplementary file when submitting the manuscript.
Jurnal EMPATI published by Faculty of Psychology, Diponegoro University