BibTex Citation Data :
@article{JTM46362, author = {Dimas Menggolo and Bambang Yunianto and Muchammad Muchammad}, title = {UJI EFEKTIVITAS AIR COOLER DENGAN FLUIDA DINGIN BERUBAH TERHADAP WAKTU}, journal = {JURNAL TEKNIK MESIN}, volume = {12}, number = {3}, year = {2024}, keywords = {air cooler; efektivitas; heat exchanger}, abstract = { Perkembangan teknologi yang semakin meningkat berpengaruh terhadap meningkatnya penggunaan teknologi tersebut. Salah satunya adalah penggunaan teknologi pada pengkondisian udara atau AC ( Air Conditioner ). Heat exchanger merupakan alat yang memungkinkan terjadinya perpindahan panas dan juga dapat berfungsi sebagai pemanas ataupun pendingin. Penukar panas dirancang sebisa mungkin agar proses perpindahan panas antar fluida dapat berlangsung secara efisien dan efektif. Metode penelitian yang dilakukan yaitu secara eksperimental dengan memberi variasi kecepatan kecepatan udara dan debit aliran air. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh efektivitas air cooler heat exchanger dengan fluida air dingin yang berubah terhadap waktu. Metode perhitungan yang digunakan pada penelitian eksperimental ini dilakukan dengan menggunakan metode LMTD ( Log Mean Temperature Difference ) yang mana merupakan perhitungan rata-rata logaritmik dari perbedaan suhu aliran panas dan dingin pada suatu heat exchanger . }, issn = {2303-1972}, pages = {280--285} url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jtm/article/view/46362} }
Refworks Citation Data :
Perkembangan teknologi yang semakin meningkat berpengaruh terhadap meningkatnya penggunaan teknologi tersebut. Salah satunya adalah penggunaan teknologi pada pengkondisian udara atau AC (Air Conditioner). Heat exchanger merupakan alat yang memungkinkan terjadinya perpindahan panas dan juga dapat berfungsi sebagai pemanas ataupun pendingin. Penukar panas dirancang sebisa mungkin agar proses perpindahan panas antar fluida dapat berlangsung secara efisien dan efektif. Metode penelitian yang dilakukan yaitu secara eksperimental dengan memberi variasi kecepatan kecepatan udara dan debit aliran air. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh efektivitas air cooler heat exchanger dengan fluida air dingin yang berubah terhadap waktu. Metode perhitungan yang digunakan pada penelitian eksperimental ini dilakukan dengan menggunakan metode LMTD (Log Mean Temperature Difference) yang mana merupakan perhitungan rata-rata logaritmik dari perbedaan suhu aliran panas dan dingin pada suatu heat exchanger.
Last update: