slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor
Hubungan Kebisingan dan Beban Kerja Mental dengan Stres Kerja pada Pekerja Bagian Spinning di PT Pamor Spinning Mills | Rahmawati | Jurnal Kesehatan Masyarakat skip to main content

Hubungan Kebisingan dan Beban Kerja Mental dengan Stres Kerja pada Pekerja Bagian Spinning di PT Pamor Spinning Mills

Anisa Rahmawati  -  Department of Occupational Health and Safety, Universitas Sebelas Maret, Jl. Ir Sutami No.36, Kentingan, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57126 | Universitas Sebelas Maret, Indonesia
*Bachtiar Chahyadhi  -  Department of Occupational Health and Safety, Universitas Sebelas Maret, Jl. Ir Sutami No.36, Kentingan, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57126 | Universitas Sebelas Maret, Indonesia
Tutug Bolet Atmojo  -  Department of Occupational Health and Safety, Universitas Sebelas Maret, Jl. Ir Sutami No.36, Kentingan, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah 57126 | Universitas Sebelas Maret, Indonesia
Received: 25 May 2023; Revised: 4 Nov 2023; Accepted: 12 Nov 2023; Published: 30 Nov 2023.

Citation Format:
Abstract
Pekerjaan pemintalan memerlukan ketelitian yang tinggi, harus menguasai teknologi mesin yang rumit, dan terkena kebisingan akibat penggunaan mesin pemintalan. Stres kerja timbul karena beberapa faktor antara lain kebisingan dan beban kerja mental. Pekerja yang menerima beban kerja berlebihan menyebabkan pekerja cenderung melakukan kesalahan saat bekerja, bahkan mengalami stres kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kebisingan dan beban kerja mental dengan stres kerja pada pekerja bagian pemintalan di PT Pamor Spinning Mills. Jenis penelitian observasi analitik dengan pendekatan cross sectional. Responden penelitian diperoleh dari pekerja bagian pemintalan PT. Pamor Spinning Mills sebanyak 71 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pengukuran kebisingan menggunakan Sound Level Meter, sedangkan pengukuran beban kerja mental dan stres kerja menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan uji Pearson untuk analisis bivariat dan uji regresi linier berganda untuk analisis multivariat. Hasil uji korelasi Pearson menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kebisingan dengan stres kerja (p value = 0,000) dengan arah korelasi positif dan koefisien korelasi sedang (0,467). Hasil uji korelasi Pearson menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara beban kerja mental dengan stres kerja (p value = 0,000) dengan arah korelasi positif dan koefisien korelasi sedang (0,450). Hasil uji regresi linier berganda menunjukkan bahwa kebisingan dan beban kerja mental berpengaruh terhadap stres kerja (p value = 0,000) dengan proporsi pengaruh kebisingan dan beban kerja mental 33. 4% terhadap stres kerja dan variabel kebisingan berpengaruh lebih besar terhadap stres kerja. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kebisingan dan beban kerja mental dengan stres kerja pada pekerja bagian pemintalan di PT. Pamor Spinning Mills.
Fulltext View|Download
Keywords: Nois; Mental Workload; Workstress

Article Metrics:

  1. Kemenperin. Kementerian Perindustrian Republik Indonesia. https://kemenperin.go.id/artikel/23493/Industri-TPT-Butuh-135.000-Tenaga-Kerja,-Kemenperin-Siap-Pasok. 2022
  2. Yenita RN. Higiene Industri. Yogyakarta: CV Budi Utama; 2017
  3. Suma’mur PK. Higiene Perusahaan dan Kesehatan Kerja (Hiperkes) edisi 2. Jakarta: Sagung Seto; 2014
  4. Saputra AI, Diza M. Hubungan Intensitas Kebisingan Dengan Tingkat Stres Kerja Pada Pekerja Area Workshop Pt. Bintang Intipersada Hipyard Batam. Zona Kedokteran: Program Studi Pendidikan Dokter Universitas Batam. 2020 Jul 8;9(3):65–74
  5. Asih GY, Widhiastuti H, Dewi R. Stres Kerja. Semarang: Semarang University Press; 2018
  6. Munandar AS. Psikologi Industri dan Organisasi. Jakarta: Universitas Indonesia; 2014
  7. Kementerian Kesehatan RI. Laporan Nasional Riskesdas 2018. http://repository.bkpk.kemkes.go.id/3514/1/Laporan%20Riskesdas%202018%20Nasional.pdf. 2018
  8. Tarwaka. Dasar-dasar Pengetahuan Ergonomi dan Aplikasi di Tempat Kerja, edisi 2 dengan revisi. Surakarta: Harapan Press; 2019
  9. Safitri HU. Hubungan Beban Kerja Dengan Stres Kerja. 2020;8(2):174–9
  10. Probandari AN, Pamungkasari EP, Febrinasari RP, Sumardiyono, Widyaningsih V. Metode Penelitian Kuantitatif: Strategi Menulis Proposal Penelitian Kesehatan. Surakarta: UNS Press; 2020
  11. Zulkifli Z, Rahayu ST, Akbar SA. Hubungan Usia, Masa Kerja dan Beban Kerja Dengan Stres Kerja Pada Karyawan Service Well Company PT. ELNUSA TBK Wilayah Muara Badak. KESMAS UWIGAMA: Jurnal Kesehatan Masyarakat. 2019 Jun 24;5(1):46–61
  12. Jakaria RB, Putra BI. Psikologi Industri. Sidoarjo: UMSIDA Press; 2020
  13. Suryajati LOW. Hubungan Beban Kerja dan Masa Kerja dengan Stres Kerja pada Tenaga Kerja bagian Weaving PT Koesoema Nanda Putra. 2018;
  14. Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2018 Tentang Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Lingkungan Kerja
  15. Anizar. Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Industri Edisi 2. Yogyakarta: Graha Ilmu; 2021
  16. Juwita CF. Perbedaan Antara Kebisingan, Umur, dan Beban Kerja Pada Tingkat Stres Kerja di Bagian Produksi. JURNAL KESEHATAN DAN KEBIDANAN (JOURNAL OF HEALTH AND MIDWIFERY). 2019;8(1):1–12
  17. Yassierli, Pratama GB, Pujiartati DA, Yamin PAR. Ergonomi Industri. Bandung: PT Remaja Rosdakarya; 2020
  18. Subaris H, Haryono. Hygiene Lingkungan Kerja. Yogyakarta: Mitra Cendikia Press; 2011
  19. Budiyanto T, Pratiwi EY. Hubungan Kebisingan Dan Massa Kerja Terhadap Terjadinya Stres Kerja Pada Pekerja Di Bagian Tenun Agung Saputra Tex Piyungan Bantul Yogyakarta. 2015;
  20. Adriati P, Wardhana IW, Sutrisno E. Pengaruh Tingkat Kebisingan Terhadap Perubahan Tekanan Darah Sebelum dan Setelah Terpapar Kebisingan Pada Petugas di Bagian Apron, Cargo dan Security Bandara Internasional Ahmad Yani Semarang . 2013;
  21. Salami IRS. Kesehatan dan Keselamatan Lingkungan Kerja. Yogyakarta: Gadjah Maja University Press; 2016
  22. Hawari D. Manajemen Stres Cemas dan Depresi. Jakarta: Balai Penerbit FKUI; 2011
  23. Annur Aini, Utari D, Fithri NK, Hardy FR. Hubungan Kebisingan Dan Beban Kerja Mental Dengan Stres Kerja Di Pt. Duraquipt Cemerlang. Journal of Community Mental Health and Public Policy. 2021 Oct 11;4(1):37–48
  24. Erdius E, Dewi FST. Hubungan Beban Kerja Fisik Dan Mental Terhadap Stres Kerja Perawat Di Rsud Dr. H. Mohamad Rabain Kabupaten Muara Enim. Berita Kedokteran Masyarakat. 2017 Sep 1;33(9):439
  25. Yulianti AO, Sumardiyono S, Sari Y. Hubungan Kebisingan dan Beban Kerja Fisik dengan Stres Kerja di PT Jamu Air Mancur. Journal of Industrial Hygiene and Occupational Health. 2022 Apr 10;6(2):54

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.