skip to main content

ANALISIS PENGARUH TABUNGAN BANK DAN PENDAPATAN INDIVIDU TERHADAP NILAI KEPEMILIKAN ASET KENDARAAN YANG DIMILIKI (IFLS 5)

Sulthon Faizi  -  Departemen Ekonomika dan Bisnis, Fakultas Sekolah Vokasi, Universitas Gadjah Mada, Jl. Prof. Dr. Mr. Drs. Notonegoro No.1 Bulaksumur, Yogyakarta, Indonesia 55281, Indonesia
*Julia Murti Wibowo  -  Departemen Ekonomika dan Bisnis, Fakultas Sekolah Vokasi, Universitas Gadjah Mada, Jl. Prof. Dr. Mr. Drs. Notonegoro No.1 Bulaksumur, Yogyakarta, Indonesia 55281, Indonesia
Open Access Copyright 2025 The Author

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Citation Format:
Abstract
Abstract: Savings are a portion of income that is not used and is stored for future needs. The savings owned by each individual can be in the form of money kept in a bank or in the form of assets. Assets are wealth owned by an individual or family in both physical and non-physical forms. Physical assets can include property and transportation tools, while non-physical assets can include stocks and bonds. This analysis is a quantitative analysis conducted to see whether there is an influence and correlation between savings and individual income on the value of a movable asset in the form of a vehicle owned. The data used is from the Indonesian Family Life Survey 5 (IFLS 5) with a sample of 107 respondents and is processed using Stata version 17 software with data analysis techniques including multivariate regression modeling and classical assumption tests. The results of the study indicate that bank savings and individual income have a significant simultaneous effect with a probability of 0.000 and an R-Square of 28.76% on the value of vehicle assets owned. Keywords: Savings; Income; Vehicle Assets; IFLS 5 Abstraksi: Tabungan merupakan bagian dari pendapatan yang tidak digunakan dan disimpan untuk kebutuhan masa depan. Tabungan yang dimiliki oleh setiap individu dapat berupa uang yang disimpan di bank atau berbentuk aset. Aset merupakan suatu kekayaan yang dimiliki oleh individu atau keluarga dalam bentuk fisik maupun non fisik. Aset dalam bentuk fisik dapat berupa properti dan alat transportasi, sedangkan aset non fisik dapat berupa saham dan obligasi. Analisis ini merupakan analisis kuantitatif yang dilakukan untuk melihat apakah terdapat pengaruh dan keterkaitan antara tabungan dan pendapatan tiap individu terhadap nilai dari suatu aset bergerak berupa kendaraan yang dimiliki. Data yang digunakan yaitu data Indonesian Family Life Survey 5 (IFLS 5) dengan sampel sebanyak 107 responden dan diolah melalui software Stata versi 17 dengan teknik analisis data yang digunakan meliputi pemodelan regresi multivariat dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tabungan bank serta pendapatan tiap individu berpengaruh signifikan secara simultan dengan probabilitas 0,000 dan R-Square sebesar 28,76% terhadap nilai dari aset kendaraan yang dimiliki. Kata Kunci: Tabungan; Pendapatan; Aset Kendaraan; IFLS 5
Fulltext View|Download
Keywords: savings; income; vehicle assets; IFLS 5

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.