skip to main content

EVALUASI ERGONOMI MENGGUNAKAN ERGONOMI CHECKLIST (STUDI KASUS DEPARTEMEN SUPPLY PT INDOCEMENT)

*Tjioe Calvin Pia Ttemma Pramana  -  Departemen Teknik Industri, Indonesia
Anita Mustikasari  -  Departemen Teknik Industri, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Keselamatan kerja merupakan salah satu faktor yang harus diperhatikan bagi perusahaan karena dampak kecelakaan kerja tidak hanya merugikan karyawan, tetapi juga perusahaan baik secara langsung maupun tidak langsung. Obyek dalam penelitian ini adalah Departemen Supply PT Indocement. Tata letak fasilitas yang tidak memenuhi standar yang dapat menyebabkan cidera pada tangan dan kaki. Indikasi bahwa terdapat masalah penerapan K3 yang perlu mendapatkan perhatian dari pihak PT Indocement adalah masih barunya gudang PT Indocement. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi potensi bahaya kerja yang terjadi di PT Indocement terutama pada Departemen Supply dan dapat memberikan rekomendasi untuk memperbaiki lingkungan kerja dan K3 di PT Indocement. Data dikumpulkan dengan cara dokumentasi video atau foto dan dilakukan penilaian dengan Checklist Ergonomi. Hasil penelitian membuktikan bahwa terdapat 22 butir yang dinilai masih buruk akibat adanya bahaya kerja dan penerapan K3 yang tidak sesuai di Departemen Supply PT. Indocement.


Abstact

[Ergonomic Evaluation with Ergonomic Checklist (Case Study Supply Department PT Indocement)]Safety in workplace is one of the key factor need to be noticed by company because impact of work accident not only result in loss of workers, but also company whether it is directly or undirectly.This paper object is PT Indocement. Layout which doesn’t meet the standard can result on injuries of the workers. There is indication that Safety measure should be done in PT Indocement as the warehouse is still new and need improvement. Based on this, Ergonomic Checklist is used to identify potential problems in PT Indocement.The data is collected through documentation from photo and video and then the judgement is done whether if the said point of the Ergonomic Checklist is good or not based on the standardized ILO book.  The result is there are 22 points with bad mark in PT Indocement which need improvement. 

Fulltext View|Download
Keywords: Keselamatan dan Kesehatan kerja; Ergonomi Checklist

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.