Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{EMPATI27478, author = {Yoan H. and Achmad Masykur}, title = {“SATU TAHUN MENJABAT SELAMANYA MENGINSIPIRASI” (STUDI FENOMENOLOGI PENGALAMAN MENJADI DENOK KOTA SEMARANG)}, journal = {Jurnal EMPATI}, volume = {12}, number = {1}, year = {2023}, keywords = {}, abstract = { Denok adalah sebutan untuk duta wisata perempuan Kota Semarang. Seorang Denok harus memiliki tiga aspek yaitu brain, beauty, and behavior. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan pengalaman menjadi Denok Kota Semarang. Penelitian dilakukan secara kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Subjek penelitian ini adalah tiga orang juara 1 Denok Kota Semarang dan dipilih secara purposif. Pengambilan data digunakan dengan wawancara semi terstruktur, data audio, dan transkrip wawancara dianalisa dengan teknik eksplikasi data. Hasil penelitian menggambarkan proses menjadi Denok Kota Semarang mulai dari sebelum memutuskan untuk mendaftar, saat mengikuti rangkaian kontes, dan setelah menjadi Denok. Sebelum memutuskan untuk mendaftar ketiga subjek termotivasi karena ingin produktif di usia muda serta pembuktian prestasi kepada pelaku bullying. Saat mengikuti rangkaian kontes ketiga subjek memberikan usaha maksimal untuk mencapai tujuan atau disebut goal competitiveness . Subjek mendapat dukungan dari keluarga serta lingkungan sosial. Setelah dinobatkan sebagai Denok terjadi perubahan dalam segi karier, relasi, dampak terhadap keluarga, risiko menjadi Denok, dampak menjadi Denok, perencanaan karier, serta prestasi yang diraih. Kata kunci: Studi fenomenologi, Denok Kota Semarang, Beauty Pageant }, issn = {2829-1859}, pages = {27--37} doi = {10.14710/empati.2023.27478}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/27478} }
Refworks Citation Data :
Denok adalah sebutan untuk duta wisata perempuan Kota Semarang. Seorang Denok harus memiliki tiga aspek yaitu brain, beauty, and behavior. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan pengalaman menjadi Denok Kota Semarang. Penelitian dilakukan secara kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Subjek penelitian ini adalah tiga orang juara 1 Denok Kota Semarang dan dipilih secara purposif. Pengambilan data digunakan dengan wawancara semi terstruktur, data audio, dan transkrip wawancara dianalisa dengan teknik eksplikasi data. Hasil penelitian menggambarkan proses menjadi Denok Kota Semarang mulai dari sebelum memutuskan untuk mendaftar, saat mengikuti rangkaian kontes, dan setelah menjadi Denok. Sebelum memutuskan untuk mendaftar ketiga subjek termotivasi karena ingin produktif di usia muda serta pembuktian prestasi kepada pelaku bullying. Saat mengikuti rangkaian kontes ketiga subjek memberikan usaha maksimal untuk mencapai tujuan atau disebut goal competitiveness. Subjek mendapat dukungan dari keluarga serta lingkungan sosial. Setelah dinobatkan sebagai Denok terjadi perubahan dalam segi karier, relasi, dampak terhadap keluarga, risiko menjadi Denok, dampak menjadi Denok, perencanaan karier, serta prestasi yang diraih.
Kata kunci: Studi fenomenologi, Denok Kota Semarang, Beauty Pageant
Article Metrics:
Last update:
Jurnal Empati by https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to Jurnal Empati and Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
Jurnal Empati and the Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro, and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in Jurnal Empati are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form Jurnal Empati]. The copyright form should be signed originally, scanned, and uploaded as a supplementary file when submitting the manuscript.
Jurnal EMPATI published by Faculty of Psychology, Diponegoro University