Fakultas Psikologi, Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{EMPATI26495, author = {Norhendra Ardhanaputra and Yohanis Kahija}, title = {PENDEKATAN VIRTUAL REALITY HYPNOSIS DALAM MENURUNKAN TINGKAT KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM PADA MAHASISWA BARU}, journal = {Jurnal EMPATI}, volume = {8}, number = {3}, year = {2020}, keywords = {irtual reality hypnosis, public speaking anxiety, single subjects design}, abstract = { Untuk menjawab permasalahan kecemasan berbicara di depan umum ( public speaking anxiety ) dengan modern dan praktis di era industri 4.0. ini, peneliti mengajukan alternatif metode intervensi virtual reality hypnosis (VRH) . Intervensi ini bertujuan mengantarkan seseorang pada keadaan hipnosis dengan bantuan lingkungan virtual tiga dimensi yang diciptakan peneliti untuk menghadapi berbagai pengalaman yang menimbulkan kecemasan berbicara di depan umum. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen single subjects AB design dan dilakukan pengukuran sebanyak tiga kali untuk kondisi baseline dan dua kali untuk kondisi pasca intervensi. Pengukuran tersebut menggunakan personal report of public speaking anxiety (PRPSA) yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dan telah diuji coba (N=30, α=0,98). Subjek penelitian berasal dari mahasiswa baru Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro program S1 angkatan 2019 yang memiliki tingkat kecemasan berbicara di depan umum yang tinggi (N=4). Hasil analisis statistik deskriptif menunjukan tampilan menurunnya skor tingkat kecemasan berbicara di depan umum pada seluruh subjek. Sedangkan pada analisis statistik inferensial menggunakan Uji Friedman menunjukan nilai Chi-Square 13,128 ( Chi-Square > 9,488) dan Asymp. Sig 0,011 ( Asymp. Sig < 0,05). Berdasarkan kondisi tersebut maka intervensi virtual reality hypnosis dapat menurunkan tingkat kecemasan berbicara di depan umum pada mahasiswa baru. }, issn = {2829-1859}, pages = {545--553} doi = {10.14710/empati.2019.26495}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati/article/view/26495} }
Refworks Citation Data :
Untuk menjawab permasalahan kecemasan berbicara di depan umum (public speaking anxiety) dengan modern dan praktis di era industri 4.0. ini, peneliti mengajukan alternatif metode intervensi virtual reality hypnosis (VRH). Intervensi ini bertujuan mengantarkan seseorang pada keadaan hipnosis dengan bantuan lingkungan virtual tiga dimensi yang diciptakan peneliti untuk menghadapi berbagai pengalaman yang menimbulkan kecemasan berbicara di depan umum. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen single subjects AB design dan dilakukan pengukuran sebanyak tiga kali untuk kondisi baseline dan dua kali untuk kondisi pasca intervensi. Pengukuran tersebut menggunakan personal report of public speaking anxiety (PRPSA) yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia dan telah diuji coba (N=30, α=0,98). Subjek penelitian berasal dari mahasiswa baru Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro program S1 angkatan 2019 yang memiliki tingkat kecemasan berbicara di depan umum yang tinggi (N=4). Hasil analisis statistik deskriptif menunjukan tampilan menurunnya skor tingkat kecemasan berbicara di depan umum pada seluruh subjek. Sedangkan pada analisis statistik inferensial menggunakan Uji Friedman menunjukan nilai Chi-Square 13,128 (Chi-Square > 9,488) dan Asymp. Sig0,011 (Asymp. Sig< 0,05). Berdasarkan kondisi tersebut maka intervensi virtual reality hypnosis dapat menurunkan tingkat kecemasan berbicara di depan umum pada mahasiswa baru.
Article Metrics:
Last update:
Jurnal Empati by https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/empati is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to Jurnal Empati and Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro as the publisher of the journal. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all forms and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
Jurnal Empati and the Faculty of Psychology, Universitas Diponegoro, and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions, or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in Jurnal Empati are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form Jurnal Empati]. The copyright form should be signed originally, scanned, and uploaded as a supplementary file when submitting the manuscript.
Jurnal EMPATI published by Faculty of Psychology, Diponegoro University