skip to main content

PERANCANGAN PROTOTYPE WEB-BASED ONLINE SMART HOME CONTROLLED BY SMARTPHONE

1urusan Teknik Elektro, Universitas Diponegoro Semarang , Indonesia

2Jl. Prof. Sudharto, SH, Kampus UNDIP Tembalang, Semarang 50275, Indonesia, Indonesia

Editor(s): Aris Triwiyatno

Citation Format:
Abstract

Abstrak

 

Konsep rumah pintar yaitu suatu sistem yang bekerja untuk rumah, agar kita nyaman menempati rumah tersebut.Konsep ini dapat diterapkan dengan memberi pengaturan pada beban listrik, dan pengamanan terhadap rumah kita.Rumah pintar masih tergolong langka, atau jarang ada di Indonesia. Hal ini karena sistem yang ditawarkan terlalu berlebihan, sehingga biaya yang harus ditanggung sangat mahal. Prototype Web Based Online Smarthome ini terdiri dari sistem pengontrolan dan kemanan yang keduanya tergolong murah. Aplikasi ini terdiri dari main program yang terletak di komputer server, sekaligus web server sehingga aplikasi ini dapat diakses melalui jaringan internet. Aplikasi yang terdapat di komputer server terhubung secara serial dengan mikrokontroller ATMEGA 8535 untuk mengatur kondisi lampu. Tidak hanya lampu, garasi, gerbang depan, lemari es, pompa air, dan semua peralatan yang menyala menggunakan sistem on/off juga bisa diatur dengan aplikasi ini. Komputer server terhubung dengan webcam yang digunakan untuk kemanan rumah, apabila ada pencuri maka gambar akan tersimpan. Aplikasi ini membutuhkan database untuk melakukan penjadwalan alat elektronik misalkan lampu, sehingga secara otomatis lampu akan menyala sesuai jadwal. Selain penjadwalan, hasil dari deteksi gerak menggunakan webcam juga dapat dilihat melalui web ini. Berdasarkan hasil pengujian didapatkan prosentase keberhasilan 93,75%.

 

Kata kunci : rumah pintar, mikrokontroller, deteksi gerak, webcam, serial

 

 

Abstract

 

Smart Home concept is a system that works for house, so we would feel comfortable to live in that house. This main idea is giving control to eletricity, and security to our homes.. Smarthome is still rare in Indonesia. This is because the systems is offered too much, so it cost very expensive. Prorotype Web Based Online Smarthome consists of control and security systems that are both relative cheap. This application consists of main program on the server computer, which is also a web server so it can be accessed thorugh the internet. This Application is connected serially with ATMEGA 8535 microcontroller to adjust the lighting conditions. Not just lights, garage, front gate, refrigerators, water pumps, and all the appliances that using the on/off system can also be arranged with this application. Webcam connected to a computer server for Home security, if there are thieves thet the image will be captured. The web application has a database to schedule the electronic lights, so the lights will automatically turn on due to scheduling. The result of motion detection can also be viewed via the web.Based on the test result,percentage of success reach 93,75%.

 

Keywords: smart home, microcontroller, motion detection, webcam, serial
Fulltext View|Download

Article Metrics:

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.