Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient29546, author = {Rizal Saefuddin and Bambang Winardi and Sudjadi Sudjadi}, title = {PERANCANGAN PLTS HYBRID DENGAN BIDIRECTIONAL DC-DC CONVERTER DI GEDUNG ICT UNIVERSITAS DIPONEGORO MENGGUNAKAN SOFTWARE MATLAB SIMULINK}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {10}, number = {2}, year = {2021}, keywords = {Bidirectional DC-DC Converter; Charging; Discharging; Proportional Integral}, abstract = {Penggunaan energi fosil yang terus menerus menyebabkan ketersediannya makin langka, sehingga dibutuhkan sumber energi terbarukan yang bersih dan ramah lingkungan, salah satunya energi matahari. Salah satu bagian penting dari sistem energi terbarukan adalah penyimpanan. Elememen penyimpanan yang digunakan berupa baterai. Dibutuhkan rangkaian konverter untuk mengatur arah aliran daya guna mengisi dan menggunakan energi dari baterai. Dalam Tugas Akhir ini telah dirancang Bidirectional DC-DC Converter metode kontrol Proportional-Integral. Pengujian dilakukan dengan variasi iradiasi dan variasi suhu. Hasil pengujian variasi iradiasi 0 W/m2, baterai mengalami kondisi discharging dan mengalirkan daya ke beban sebesar 1,58 kW. Pada pengujian variasi iradiasi 200 W/m2, baterai mengalami kondisi discharging dan mengalirkan daya ke beban sebesar 611 W. Sedangkan pada iradiasi 400 W/m2, 600 W/m2, 800 W/m2 dan 1000 W/m2 baterai mengalami kondisi charging karena beban sudah disuplai oleh panel sepenuhnya. Hasil pengujian ketika suhu panel surya 25℃ arus pada baterai sebesar 54,35 A, ketika suhu 35℃ arus pada baterai sebesar 51,1 A, dan ketika suhu 45℃ arus pada baterai sebesar 47,76 A. Semakin tinggi suhu pada panel surya maka semakin kecil arus yang masuk ke baterai.}, issn = {2685-0206}, pages = {390--398} doi = {10.14710/transient.v10i2.390-398}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/29546} }
Refworks Citation Data :
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id