1Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Diponegoro, Indonesia
2Jl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang, Indonesia, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient14168, author = {Afif Rohiki Annas and Maman Soemantri and Aris Triwiyatno}, title = {SISTEM INFORMASI AKADEMIK SMP NEGERI 1 LASEM BERBASIS ANDROID}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {5}, number = {2}, year = {2016}, keywords = {perangkat bergerak, android, Sistem Informasi Akademik, JSON}, abstract = {Pemanfaatan Sistem Informasi Akademik (SIA) pada perangkat bergerak smartphone telah menjadi hal yang umum digunakan di masyarakat. Sistem Informasi Akademik membantu seluruh komponen sekolah dalam mendapatkan data nilai murid, mata pelajaran, jadwal mata pelajaran, data guru dan pegawai sekolah, yang sifatnya masih manual untuk didapatkan dengan bantuan software agar mampu mengefektifkan waktu dan menekan biaya operasional. Masalah keterbatasan fleksibilitas akses sistem informasi akademik yang mengharuskan pengguna terhubung dengan internet dengan menggunakan komputer menyebabkan perlu dirancang suati aplikasi sistem informasi akademik yang mampu memenuhi kebutuhan fleksibilitas dari para user untuk dapat melakukan akses lebih mudah dan cepat, dalam hal ini melalui perangkat smartphone yang saat ini banyak digunakan karena harganya yang cukup terjangkau dan fasilitas layanannya yang cukup menjanjikan. Dengan kebutuhan itu, dirancang sebuah aplikasi bernama Sisfor SMPN 1 Lasem, sebuah aplikasi berbasis android yang memanfaatkan fitur sistem informasi akademik yang ditujukan untuk SMP N 1 Lasem yang dapat memudahkan perangkat sekolah seperti guru, siswa dan admin dalam mendapatkan data dengan lebih mudah dan cepat.}, issn = {2685-0206}, pages = {226--232} doi = {10.14710/transient.v5i2.226-232}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/14168} }
Refworks Citation Data :
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id