1Jurusan Teknik Elektro , Indonesia
2Fakultas Teknik – Universitas Diponegoro, Indonesia
3Jl. Prof. Sudharto, SH – Tembalang, Semarang , Indonesia
4 Jawa Tengah 50275, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient1260, author = {Yudhi Prabowo and Achmad Hidayatno and Ajub Zahra}, title = {KOMPRESI CITRA DIGITAL ARAS-KEABUAN MENGGUNAKAN METODE HADAMARD}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {1}, number = {4}, year = {2012}, keywords = {}, abstract = { Abstrak Salah satu masalah yang terus berkembang sejalan dengan berkembangnya dunia komputer adalah terkait dengan penanganan data yang berukuran besar. Masalah ini muncul karena hardware yang digunakan terkait dengan penanganan data kurang mampu mengikuti perkembangan ukuran data yang demikian besar. Untuk mengatasi terbatasnya media penyimpanan data maka perlu dirancang suatu sistem kompresi. Sistem kompresi citra digital dengan menggunakan teknik transformasi hadamard dirancang untuk mengkompresi citra asli bitmap aras-keabuan menjadi citra yang terkompresi dengan ukuran data citra sekecil mungkin. Proses kompresi citra dimulai dengan membagi ukuran blok citra agar diperoleh matriks citra yang selanjutnya digunakan untuk menghitung koefisien-koefisien yang akan dipertahankan dari citra aslinya. Proses selanjutnya adalah proses kompresi Hadamard untuk mengkompresi matriks citra menjadi citra yang terkompresi. Pengujian aplikasi kompresi ini menggunakan 3 citra aras-keabuan berformat berkas .bmp, yang memiliki resolusi 256 × 256 piksel, 512 × 512 piksel dan 1024 × 1024 piksel dengan variasi ukuran blok citra. Berdasarkan hasil pengujian terhadap citra uji diperoleh tingkat kompresi citra maksimal sebesar 99,9 % dan minimal 0,09 % dengan menggunakan ukuran blok citra 32 dibanding dengan menggunakan ukuran blok citra 2. Untuk tingkat kompresi citra dengan menggunakan ukuran blok citra 2, diperoleh citra terkompresi maksimal 75 % dan minimal 25 %. Kata kunci: : citra bitmap , kompresi citra, ukuran blok citra, transformasi Hadamard Abstract One problem that continues to grow in line with the expanding world of computers is associated with handling large data. This problem arises because the hardware used in connection with the handling of the data are less able to keep track of such a large data size. To overcome the limited data storage medium designed a system it is necessary compression. Digital image compression systems using Hadamard transformation technique is designed to compress the original bitmap grayscale image into a compressed image with image data size as small as possible. The process begins by dividing the image compression ukuran blok of the image to obtain the image matrix was then used to calculate coefficients to be retained from the original image. The next process is the Hadamard compression to compress the image matrix into a compressed image. This compression testing applications using a 3 grayscale image with berkas format .Bmp, which has a resolution of 256 × 256 pixels, 512 × 512 pixels and 1024 × 1024 pixel with image ukuran blok variation. Based on the test results of the test images obtained by the image compression rate of 99.9 % and a maximum of at least 0.09 % by using a ukuran blok of 32 compared with images using image ukuran blok 2. To rate image compression using image ukuran blok 2, the compressed image obtained by a maximum of 75 % and a minimum of 25 %. Keywords: bitmap image, image compression, image ukuran blok , Hadamard transformation }, issn = {2685-0206}, pages = {209--217} doi = {10.14710/transient.v1i4.209-217}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/1260} }
Refworks Citation Data :
Abstrak
Salah satu masalah yang terus berkembang sejalan dengan berkembangnya dunia komputer adalah terkait dengan penanganan data yang berukuran besar. Masalah ini muncul karena hardware yang digunakan terkait dengan penanganan data kurang mampu mengikuti perkembangan ukuran data yang demikian besar. Untuk mengatasi terbatasnya media penyimpanan data maka perlu dirancang suatu sistem kompresi. Sistem kompresi citra digital dengan menggunakan teknik transformasi hadamard dirancang untuk mengkompresi citra asli bitmap aras-keabuan menjadi citra yang terkompresi dengan ukuran data citra sekecil mungkin. Proses kompresi citra dimulai dengan membagi ukuran blok citra agar diperoleh matriks citra yang selanjutnya digunakan untuk menghitung koefisien-koefisien yang akan dipertahankan dari citra aslinya. Proses selanjutnya adalah proses kompresi Hadamard untuk mengkompresi matriks citra menjadi citra yang terkompresi. Pengujian aplikasi kompresi ini menggunakan 3 citra aras-keabuan berformat berkas .bmp, yang memiliki resolusi 256 × 256 piksel, 512 × 512 piksel dan 1024 × 1024 piksel dengan variasi ukuran blok citra. Berdasarkan hasil pengujian terhadap citra uji diperoleh tingkat kompresi citra maksimal sebesar 99,9 % dan minimal 0,09 % dengan menggunakan ukuran blok citra 32 dibanding dengan menggunakan ukuran blok citra 2. Untuk tingkat kompresi citra dengan menggunakan ukuran blok citra 2, diperoleh citra terkompresi maksimal 75 % dan minimal 25 %.
Kata kunci: : citra bitmap, kompresi citra, ukuran blok citra, transformasi Hadamard
Abstract
One problem that continues to grow in line with the expanding world of computers is associated with handling large data. This problem arises because the hardware used in connection with the handling of the data are less able to keep track of such a large data size. To overcome the limited data storage medium designed a system it is necessary compression. Digital image compression systems using Hadamard transformation technique is designed to compress the original bitmap grayscale image into a compressed image with image data size as small as possible. The process begins by dividing the image compression ukuran blok of the image to obtain the image matrix was then used to calculate coefficients to be retained from the original image. The next process is the Hadamard compression to compress the image matrix into a compressed image. This compression testing applications using a 3 grayscale image with berkas format .Bmp, which has a resolution of 256 × 256 pixels, 512 × 512 pixels and 1024 × 1024 pixel with image ukuran blok variation. Based on the test results of the test images obtained by the image compression rate of 99.9 % and a maximum of at least 0.09 % by using a ukuran blok of 32 compared with images using image ukuran blok 2. To rate image compression using image ukuran blok 2, the compressed image obtained by a maximum of 75 % and a minimum of 25 %.
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id