BibTex Citation Data :
@article{JTP44992, author = {Marcelino Hutabarat and Samuel Samuel and Andi Trimulyono}, title = {Analisis pengaruh variasi bentuk haluan dan buritan terhadap hambatan pada kapal US NAVY COMBATANT DTMB MODEL 5415 dengan metode CFD}, journal = {Jurnal Teknik Perkapalan}, volume = {12}, number = {2}, year = {2024}, keywords = {US Navy Combatant DTMB5415, Hambatan, Froude Number, Finite Volume Method, Barehull}, abstract = { Hambatan kapal adalah salah satu hal penting yang harus dipertimbangkan ketika merancang suatu kapal. Bentuk haluan dan buritan kapal yang menghasilkan nilai hambatan yang baik akan sangat berpengaruh dalam operasional suatu kapal. Penelitian ini dilakukan untuk mencari nilai hambatan terkecil dengan memodifikasi bentuk haluan dan buritan kapal US Navy Combatant DTMB 5415 sebagai objek penelitian dan menggunakan software berbasis finite volume method. Penelitian ini menggunakan 3 model dengan memodifikasi bentuk haluan dan buritan kapal yang disimulasikan pada froude number 0.28, 0.33, 0.37 dan 0.41. Berdasarkan hasil simulasi software berbasis finite volume method. didapatkan hasil bahwa modifikasi bentuk haluan dan buritan kapal dapat mengurangi nilai hambatan total kapal, dimana pada froude number 0.28 pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih 3.11% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.33, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 5.88% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.37, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 6.47% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.41, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 6.51% dibandingkan dengan model barehull. Akan tetapi modifikasi tersebut juga menambah nilai trim sebesar 25% dan sinkage sebesar 6% serta menambah nilai hambatan gesek sebesar 5-8% diakibatkan bertambahnya luasan daerah yang tercelup air pada haluan kapal. }, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/naval/article/view/44992} }
Refworks Citation Data :
Hambatan kapal adalah salah satu hal penting yang harus dipertimbangkan ketika merancang suatu kapal. Bentuk haluan dan buritan kapal yang menghasilkan nilai hambatan yang baik akan sangat berpengaruh dalam operasional suatu kapal. Penelitian ini dilakukan untuk mencari nilai hambatan terkecil dengan memodifikasi bentuk haluan dan buritan kapal US Navy Combatant DTMB 5415 sebagai objek penelitian dan menggunakan software berbasis finite volume method. Penelitian ini menggunakan 3 model dengan memodifikasi bentuk haluan dan buritan kapal yang disimulasikan pada froude number 0.28, 0.33, 0.37 dan 0.41. Berdasarkan hasil simulasi software berbasis finite volume method. didapatkan hasil bahwa modifikasi bentuk haluan dan buritan kapal dapat mengurangi nilai hambatan total kapal, dimana pada froude number 0.28 pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih 3.11% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.33, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 5.88% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.37, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 6.47% dibandingkan dengan model barehull. Pada froude number 0.41, pengurangan nilai hambatan paling besar terdapat pada model c dengan selisih sebesar 6.51% dibandingkan dengan model barehull. Akan tetapi modifikasi tersebut juga menambah nilai trim sebesar 25% dan sinkage sebesar 6% serta menambah nilai hambatan gesek sebesar 5-8% diakibatkan bertambahnya luasan daerah yang tercelup air pada haluan kapal.
Last update:
Jurnal Teknik Perkapalan oleh http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/naval disebarluaskan di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License