skip to main content

Studi Perancangan Kapal Katamaran Medium Speed Ro-Pax Untuk Lintas Tanjung Pinang (Kepri) -Tanjung Buton (Riau) Guna Mendukung Konektivitas Antar Daerah

*Praditya Utomo  -  Departemen Teknik Perkapalan, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Deddy Chrismianto  -  Departemen Teknik Perkapalan, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
Berlian Arswendo Adietya  -  Departemen Teknik Perkapalan, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia

Citation Format:
Abstract

Ro-Pax merupakan singkatan dari Ro-Ro(roll on roll off) dan Pax(passangers) dimana kapal ini adalah kapal yang bisa memuat kendaraan yang berjalan masuk ke dalam kapal dengan penggeraknya sendiri dan bisa keluar dengan sendiri juga serta memiliki fasilitas akomodasi untuk penumpang yang memadai . Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan desain Ro-Pax dengan lambung catamaran dan memiliki kecepatan 20 knot sehingga dapat mempersingkat waktu tempuh. Pada tinjauan stabilitas, hasil menunjukkan nilai GZ terbesar dan periode oleng tercepat terjadi pada saat kapal membawa muatan kendaran dan penumpang maksimum. Pada tinjauan olah gerak, catamaran medium speed Ro-Pax memiliki olah gerak yang baik terbukti tidak terjadi deck wetness pada kondisi ombak yang sesuai dengan daerah pelayaran.

Fulltext View|Download
Keywords: Roro; HSC; Perancangan; Stabilitas; Manuver
  1. Vessel feature-fastcat ferry phillipina http://fastcat.com.ph/archipelago-vessels-fastcat1.html (diakses pada tanggal 7 Desember 2015)
  2. Imam Pujo, Ari Wibawa, dan Berlian Arswendo. 2010. Buku ajar Teori Banguna kapal 1. Semarang: Universitas Diponegoro
  3. F.B, Robert, 1988, “Motion In Waves and Controllability”, Principles of Naval Architecture Volume III, The Society of Naval Architects and Marine Engineers, USA
  4. IMO. 2002. Code On Intact Stability For All Types Of Ships
  5. Khramushin, asily N, 2005, “Technical and Historical Analysis of Ship Seakeeping”
  6. Ngumar, H.S, 2004, “ Identifikasi Ukuran Kapal “, Departemen Pendidikan Nasional, Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah, Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan. Jakarta
  7. Santosa, I Gusti Made. 1999. Diktat Kuliah Perencanaan Kapal. ITS Surabaya
  8. Santoso, IGM, Sudjono, YJ, 1983, ” Teori Bangunan Kapal “, Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Indonesia
  9. http:// www.marine.cat.com diakses pada tanggal 14 september 2016 pukul 21.00 WIB
  10. http:// www.austal.com diakses pada tanggal 2 Agustus 2016 pukul 20.00 WIB
  11. Scheltema de heree, R.F, 1969, Bouyancy and stability of ships.Deputiy Director of Naval Construction of The Royal Netherlands Navy, Netherlands
  12. Santoso, Mardi. (2015). “Studi Perancangan Kapal Ferry Tipe Catamaran 1000 GT”. Jurnal Perancangan Kapal. 12, (2), 69-77

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.