BibTex Citation Data :
@article{JMR35646, author = {Nisrina Audini and Agus Indarjo and Nur Taufiq-Spj}, title = {Analisis Kesesuaian Wisata dan Daya Dukung Kawasan di Pantai Kuta Mandalika, Lombok Nusa Tenggara Barat}, journal = {Journal of Marine Research}, volume = {14}, number = {4}, year = {2025}, keywords = {Indeks Kawasan Wisata; Daya Dukung Kawasan; Pantai Kuta Mandalika}, abstract = { Kuta Mandalika merupakan salah satu destinasi wisata di Lombok yang menjadi prioritas utama kunjungan wisatawan. Mandalika memiliki konsep pengembangan pariwisata yang berbasis wawasan lingkungan. Daya dukung kawasan mempunyai keterkaitan dengan pengelolaan secara berkelanjutan, artinya dalam pengembangan wisata untuk peningkatan ekonomi hendaknya memperhatikan aspek ekologis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas perairan yang menjadi daya dukung untuk kesesuaian kawasan wisata dan menyusun alternatif strategi pengelolaan untuk pengembangan wisata Pantai Kuta Mandalika, Lombok. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan purposive sampling untuk pengambilan data, analisis parameter fisika dan kimia, analisis kesesuaian wisata, dan analisis daya dukung kawasan. Kesesuaian kawasan Pantai Kuta Mandalika, Lombok dinilai sangat cocok untuk kegiatan rekreasi pantai, berenang, snorkeling, diving serta aktifitas wisata air lainnya. Hasil perhitungan Indeks kesesuaian wisata menunjukkan nilai di atas 80% yang termasuk kategori S1 atau Sangat Sesuai. Daya Dukung Kawasan di wilayah Pantai Kuta Mandalika mengindikasikan bahwa kawasan ini dapat menampung 105 orang per hari untuk kegiatan rekreasi pantai. Strategi pengelolaan dan pengembangan kawasan wisata dapat dilakukan dengan cara pemaksimalan promosi wisata, menyediakan aktraksi-aktraksi wisata, pengoptimalan penyerapan tenaga kerja dengan meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang ada. Pembatasan jumlah pengunjung wisatawan bertujuan untuk menjaga kualitas kenyaman sekaligus agar tidak melebihi daya dukung kawasan wisata . }, issn = {2407-7690}, pages = {661--669} doi = {10.14710/jmr.v14i4.35646}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jmr/article/view/35646} }
Refworks Citation Data :
Kuta Mandalika merupakan salah satu destinasi wisata di Lombok yang menjadi prioritas utama kunjungan wisatawan. Mandalika memiliki konsep pengembangan pariwisata yang berbasis wawasan lingkungan. Daya dukung kawasan mempunyai keterkaitan dengan pengelolaan secara berkelanjutan, artinya dalam pengembangan wisata untuk peningkatan ekonomi hendaknya memperhatikan aspek ekologis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas perairan yang menjadi daya dukung untuk kesesuaian kawasan wisata dan menyusun alternatif strategi pengelolaan untuk pengembangan wisata Pantai Kuta Mandalika, Lombok. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan purposive sampling untuk pengambilan data, analisis parameter fisika dan kimia, analisis kesesuaian wisata, dan analisis daya dukung kawasan. Kesesuaian kawasan Pantai Kuta Mandalika, Lombok dinilai sangat cocok untuk kegiatan rekreasi pantai, berenang, snorkeling, diving serta aktifitas wisata air lainnya. Hasil perhitungan Indeks kesesuaian wisata menunjukkan nilai di atas 80% yang termasuk kategori S1 atau Sangat Sesuai. Daya Dukung Kawasan di wilayah Pantai Kuta Mandalika mengindikasikan bahwa kawasan ini dapat menampung 105 orang per hari untuk kegiatan rekreasi pantai. Strategi pengelolaan dan pengembangan kawasan wisata dapat dilakukan dengan cara pemaksimalan promosi wisata, menyediakan aktraksi-aktraksi wisata, pengoptimalan penyerapan tenaga kerja dengan meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang ada. Pembatasan jumlah pengunjung wisatawan bertujuan untuk menjaga kualitas kenyaman sekaligus agar tidak melebihi daya dukung kawasan wisata.
Article Metrics:
Last update:
Copyright Notice
Copyright for articles published in the Journal of Marine Research is held by the journal’s editorial management. The journal supports open access and the widespread dissemination of scholarly work.
Publishing Rights By submitting to this journal, authors grant the Journal of Marine Research the non-exclusive right to publish and distribute their work. All content is made freely available to the public and is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA 4.0). This license allows others to copy, redistribute, remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially, as long as appropriate credit is given, a link to the license is provided, and any modified material is distributed under the same license.