BibTex Citation Data :
@article{IEOJ6717, author = {Sandra Prakarsawan and Haryo Santoso}, title = {ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN PETANI TEBU RAKYAT SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN LOYALITAS TERHADAP PERUSAHAAN}, journal = {Industrial Engineering Online Journal}, volume = {3}, number = {4}, year = {2014}, keywords = {pengaruh citra perusahaan; kualitas layanan; kualitas produk; kepuasan dan loyalitas; SmartPLS}, abstract = { Kualitas pelayanan dalam sebuah industri merupakan hal yang sangat penting untuk menjaga kelangsungan produksi . Tujuan penelitian ini untuk mengkategorikan atribut-atribut citra perusahaan, kualitas pelayanan dan kualitas produk yang menjadi kebutuhan petani mitra , mengetahui pengaruh atribut-atribut tersebut terhadap kepuasan petani , mengetahui pengaruh kepuasan petani terhadap keluhan petani dan loyalitas p etani , dan mengetahui pengaruh keluhan petani terhadap loyalitas petani mitra PG Trangkil. PG Trangkil merupakan salah satu PG yang berada di Jawa Tengah. . Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi kepuasan petani yang berdampak pada keluhan petani dan loyalitas petani di gunakan metode analisis SEM (Structural Equation Modelling) dengan bantuan Software SmartPLS 2.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Image berpengaruh signifikan terhadap perceived value, kepuasan p etani dan loyalitas p etani . Quality1 (product) dan quality2 (service) berpengaruh terhadap kepuasan petani. Sedangkan quality1 (product) dan quality2 (service) tidak berpengaruh terhadap perceived value,dan perceived value tidak berpengaruh terhadap kepuasan petani . Kepuasan dan keluhan petani tidak berpengaruh terhadap loyalitas petani. Saran penulis terhadap pihak perusahaan yaitu lebih meningkatkan kinerja atribut-atribut citra perusahaan sehingga dapat meningkatkan kepuasan dan loyalitas petani pada perusahaan . Selain itu pihak perusahaan juga harus memenuhi dan mempertahankan atribut-atribut kebutuhan petani yang dikategorikan dalam quality 1 (product) dan quality2 (servise) karena merupakan atribut-atribut dasar dalam pelayanan kemitraan . Abstract The quality of service in a industry is very important to maintain continuity of production. The purpose of this study was to categorize the attributes of corporate image, quality of service and quality of product that is needed by partner farmers, determine the effect of these attributes to the satisfaction of farmers, determine the effect of satisfaction of farmers to farmer complaints and farmers loyality, find out the influence complaints farmers againts loyalty farmers partners PG Trangkil. PG Trangkil is one sugar factory located in Central Java. To determine the factors affecting farmers satisfaction that impact on complaints and loyalty of farmers, SEM analysis method (Structural Equation Modeling) with the help of Software SmartPLS 2.0. The results of this study indicate that the Image significant effect on perceived value, satisfaction and loyalty of peasant farmers. Quality1 (product) and quality2 (service) effect on farmer satisfaction. While quality1 (product) and quality2 (service) has no effect on perceived value, and perceived value does not affect the satisfaction of the farmers. Satisfaction and complaints of farmers do not affect the loyalty of farmers. In addition, the company also must meet and maintain those attributes are categorized needs of farmers in quality 1 (product) and quality2 (servise) because it is the basic attributes in service partnerships }, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/ieoj/article/view/6717} }
Refworks Citation Data :
Kualitas pelayanan dalam sebuah industri merupakan hal yang sangat penting untuk menjaga kelangsungan produksi. Tujuan penelitian ini untuk mengkategorikan atribut-atribut citra perusahaan, kualitas pelayanan dan kualitas produk yang menjadi kebutuhan petani mitra, mengetahui pengaruh atribut-atribut tersebut terhadap kepuasan petani, mengetahui pengaruh kepuasan petani terhadap keluhan petani dan loyalitas petani, dan mengetahui pengaruh keluhan petani terhadap loyalitas petani mitra PG Trangkil. PG Trangkil merupakan salah satu PG yang berada di Jawa Tengah.. Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi kepuasan petani yang berdampak pada keluhan petani dan loyalitas petani digunakan metode analisis SEM (Structural Equation Modelling) dengan bantuan Software SmartPLS 2.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Image berpengaruh signifikan terhadap perceived value, kepuasan petani dan loyalitas petani. Quality1 (product) dan quality2 (service) berpengaruh terhadap kepuasan petani. Sedangkan quality1 (product) dan quality2 (service) tidak berpengaruh terhadap perceived value,dan perceived value tidak berpengaruh terhadap kepuasan petani. Kepuasan dan keluhan petani tidak berpengaruh terhadap loyalitas petani. Saran penulis terhadap pihak perusahaan yaitu lebih meningkatkan kinerja atribut-atribut citra perusahaan sehingga dapat meningkatkan kepuasan dan loyalitas petani pada perusahaan. Selain itu pihak perusahaan juga harus memenuhi dan mempertahankan atribut-atribut kebutuhan petani yang dikategorikan dalam quality 1 (product) dan quality2 (servise) karena merupakan atribut-atribut dasar dalam pelayanan kemitraan.
Abstract
The quality of service in a industry is very important to maintain continuity of production. The purpose of this study was to categorize the attributes of corporate image, quality of service and quality of product that is needed by partner farmers, determine the effect of these attributes to the satisfaction of farmers, determine the effect of satisfaction of farmers to farmer complaints and farmers loyality, find out the influence complaints farmers againts loyalty farmers partners PG Trangkil. PG Trangkil is one sugar factory located in Central Java. To determine the factors affecting farmers satisfaction that impact on complaints and loyalty of farmers, SEM analysis method (Structural Equation Modeling) with the help of Software SmartPLS 2.0. The results of this study indicate that the Image significant effect on perceived value, satisfaction and loyalty of peasant farmers. Quality1 (product) and quality2 (service) effect on farmer satisfaction. While quality1 (product) and quality2 (service) has no effect on perceived value, and perceived value does not affect the satisfaction of the farmers. Satisfaction and complaints of farmers do not affect the loyalty of farmers. In addition, the company also must meet and maintain those attributes are categorized needs of farmers in quality 1 (product) and quality2 (servise) because it is the basic attributes in service partnerships
Last update:
Program Studi Teknik Industri
Fakultas Teknik - Universitas Diponegoro
Jl. Prof. Soedarto, SH Tembalang Semarang 50239
Telp / Fax : (024) 7460052
Email : i_engineering@ymail.com