skip to main content

PERBEDAAN CITRA TUBUH PADA MAHASISWI FAKULTAS EKSAKTA DAN FAKULTAS NON-EKSAKTA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

Fakultas Psikologi, Universitas Diponegoro, Indonesia

Published: 16 Oct 2013.

Citation Format:
Abstract

Citra tubuh adalah penilaian seseorang terhadap ukuran tubuhnya, berat ataupun aspek tubuh lain yang termanivestasi dalam bentuk persepsi, pikiran, dan perasaan tentang tubuhnya yang mengarah kepada perilaku menunjukkan penampilan fisik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada atau tidaknya perbedaan citra tubuh pada mahasiswi fakultas eksakta dan mahasiswi fakultas non-eksakta tahun kedua Universitas Diponegoro Semarang.

Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan Proportional Cluster Random Sampling sebagai teknik pengambilan sampel. Sampel terdiri dari 236 mahasiswi tahun kedua fakultas eksakta dan fakultas non-eksakta Universitas Diponegoro. Metode pengumpulan data yaitu dengan memberikan skala kepada subjek penelitian dan memberi instruksi untuk mengisi skala citra tubuh.

Hasil dari penelitian ini ditemukan nilai signifikansi p=0,099 (p>0,05) yang mengindikasikan bahwa tidak ada perbedaan pada citra tubuh mahasiswi fakultas eksakta dengan mahasiswi fakultas non-eksakta di Universitas Diponegoro Semarang.

Fulltext View|Download
Keywords: Citra Tubuh, Mahasiswi, Fakultas Eksakta, Fakultas Non-eksakta

Article Metrics:

  1. Azwar, S (2007). Metodologi Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar
  2. Azwar, S . (2008). Dasar-Dasar Psikometri. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
  3. Azwar, S (2011). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar
  4. Banfield, S.S. McCabe, M.P. (2002). An Evaluation of The Construct of Body Image. 2011, 8 Juni. [Online]. Diambil dari : http://www.encyclopedia.com
  5. Boyd, Denise dan Bee, Helen. (2006). Life Span Development. Boston : Pearson Education Inc
  6. Cash, Thomas F, Thomas Pruzinsky. (2002). Body Image : A Handbook and Theory, Research, and Clinical Practice. New York : The Guilford Press
  7. Cash, Thomas F. (2005). The Influence of Sociocultural Factors on Body Image: Searching for Construct. Norfolk : Old Dominion University
  8. Chaplin, J. P. (2002). Kamus Lengkap Psikologi. Jakarta: PT. Grafindo Persada
  9. Cheung, D, et al. (2011). Who Wants a Slimmer Body? The Relationship Between Body Weight Status, Educational Level, and Body Shape Dissatisfaction Among Young Adults in Hong Kong. Research article of BMC Public Helath. http://www.biomedcentral.com/1471- 2458/11/835
  10. Croll, J. (2005). Body Image and Adolescents : Chapter 13. 2010, 29 Maret. [Online]. Diambil dari : http://www.epi.umn.edu/let/pubs/adol_book.shtm
  11. Dacey, J, & Kenny, Maureen. (2001). Adolescent Development (2nd ed). New York : Brown & Benchmark Publisher
  12. Dariyo, Agoes. (2003). Psikologi Perkembangan Dewasa Muda. Jakarta : PT Gramedia Widiasarana Indonesia
  13. Grogan, Sarah. (2008). Body Image : Understanding Body Dissatisfaction in Woman, Men, and Children Second Edition. London : Routledge
  14. Hadi, S. (2000). Methodology Research. Yogyakarta : Penerbit Andi
  15. Hurlock, E B . (1999). Psikologi Perkembangan, Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan, Alih Bahasa oleh Istiwidayanti dan Soedjarwo. Jakarta: Erlangga
  16. Luo, Ye, et al. (2005). A Population-based Study of Body Image Concerns Among Urban Chinese Adult. Journal of Body Image 2, 333-345
  17. MacKeracher, Dorothy. (2004). Making Sense of Adult Learning. New York : Oxford University Press
  18. Monks, F. J., Knoers, A. M. P & Haditomo, S. R. (2002). Psikologi Perkembangan. Yogyakarta: Gajah Mada University Press
  19. Papalia, D.E. Olds, S.W. Feldman, R.D. (2008). Human Development. 8th ed. New York : McGraw-Hill Higher Education
  20. Passer, Michael W. dan Smith, Ronald E. (2008). Psychology The Science of Mind and Behaviour. New York : McGraw Hill
  21. Perdani, Diama P. (2009). Kepuasan Body Image Pada Mahasiswa yang Menggunakan Body Piercing. Jakarta : Universitas Esa Unggul
  22. Ratanasiripong, Paul. & Burkey, Heidi. (2011). Body Mass Index and Body Size Perception: A Normalizing of Overweight and Obesity among Diverse College Students. Long Beach : California State University
  23. Santrock, John W. (2002). Life-Span Development : Perkembangan Masa Hidup. Jakarta : Erlangga
  24. Singh, Kultar. (2007). Quantitative Social Research Methods. India : Sage Publications India Pvt Ltd
  25. Tzafettas, Marilena, (2009), The Relationship Between Friendship Factors Body Image Concern and Restrained Eating. A Study of Greek Female Adolescents and Young Adults. London : London Metropolitan University
  26. Universitas Diponegoro. (2006). Buku Pedoman Universitas Diponegoro. Semarang : UNDIP Press
  27. Veronica, L. (2011). Body Image in Woman Adult Beginning Consuming Slimming Drug. Journal of Body Image. Gunadarma University Library
  28. Vonderen, Kristen.E.V. & Kinnaly, William. (2012). Media Effect of Body Image: Examining Media Exposure in The Broader Context of Internal and Other Social Factors. Florida : University of Central Florida
  29. Wenar, C. Kerig, P. (2006). Developmental Psychopathology : From Infancy Through Adolescence. 6th ed. New York : McGraw-Hill Companies, Inc
  30. Winarsunu, (2007). Statistik dalam penelitian Psikologi dan pendidikan. Malang : UMM
  31. Zimbardo, P.G. Gerrig, R.L. (2009). Psychology and Life. 19th ed New York : HarperCollins College Publisher

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.