PENGARUH PROPORSI PEMBERIAN PAKAN PADA SIANG MALAM HARI DAN PENCAHAYAAN PADA MALAM HARI TERHADAP PRODUKSI KARKAS AYAM BROILER
Abstract
Adverse effects of feeding at high ambient temperatures during the day needs to be addressed. One of them is to reduce the proportion of feeding during the day and optimize feeding at night with cooler temperatures and cold environments. Giving light on broiler chickens depending on the management of maintenance depends on the intensity, duration of administration. The material used in this study was 300 chickens weighing 45.01 ± 4.67 g day old chicks (DOC) stain Ross CP 707 from PT. Charoen Pokphan. Chicken research is divided over the treatment of feed with two treatments and light treatments with three treatments each performed 5 replicates, each experimental unit consisted of 10 cows. The parameters observed were broiler feed intake, final body weight, carcass weight, carcass percentage. The data were processed and analyzed with an analysis of the range and tested by F-test, there was a significant effect (p <0.05) between treatments done Ganda Duncan Regional Test level 5%. The results of statistical analysis showed that the proportion of feeding during the evening and at night the lighting program, had no effect (P <0.05) for consumption, final body weight and carcass weight, and there are interactions on carcass percentage. The conclusions obtained in this study is the effect of the proportion of the feed with the old lighting at night had no effect on feed intake, final body weight and carcass weight but there are interactions on carcass percentage, increasing the proportion of feeding at night will increase the percentage of carcasses in line with the increase light at night.
Key words : Broier, Lighting, Feeding Proportion
ABSTRAK
Dampak buruk pemberian pakan pada suhu lingkungan yang tinggi di siang hari perlu diatasi. Pemberian cahaya pada ayam broiler tergantung pada menajemen pemeliharaan tergantung pada intensitas, lama pemberian. Materi yang digunakan dalam penelitian adalah 300 ekor ayam dengan bobot badan 45,01 ± 4,67 gram day old chicks (DOC) stain Ross CP 707 dari PT. Charoen Pokphan. Ayam penelitian dibagi atas perlakuan pakan dengan dua perlakuan dan perlakuan cahaya dengan tiga perlakuan yang masing-masing dilakukan 5 ulangan, setiap unit percobaan terdiri dari 10 ekor. Parameter yang diamati meliputi konsumsi pakan ayam broiler, bobot badan akhir, bobot karkas, persentase karkas. Data hasil penelitian diolah dan dianalisis dengan analisis ragam dan diuji dengan uji-F, ada pengaruh nyata (p<0,05) antar perlakuan dilakukan Uji Wilayah Ganda Duncan pada taraf 5%. Hasil analisis statistik menunjukkan bahwa proporsi pemberian pakan siang malam hari dan program pencahayaan pada malam hari,tidak berpengaruh (P<0,05) terhadap konsumsi, bobot badan akhir dan bobot karkas, dan terdapat interaksi pada persentase karkas. Kesimpulan yang diperoleh dalam penelitian adalah pengaruh proporsi pemberian pakan dengan lama pencahayaan di malam hari tidak berpengaruh terhadap konsumsi pakan, bobot badan akhir dan bobot karkas tapi terdapat interaksi pada persentase karkas, semakin meningkat proporsi pemberian pakan pada malam hari akan meningkatkan persentase karkas sejalan dengan meningkatkan cahaya pada malam hari.
Kata kunci : Broiler, Pencahayaan, Proporsi Pakan
Keywords
Full Text:
Fulltext PDFAAJ diterbitkan oleh Program Studi Peternakan Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro
http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/aaj
is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License