Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient30963, author = {Rita Rahmawati and Bambang Winardi and Ajub Zahra}, title = {ANALISIS KESEIMBANGAN BEBAN DI GEDUNG ICT UNIVERSITAS DIPONEGORO}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {10}, number = {2}, year = {2021}, keywords = {arus netral, ketidakseimbangan beban, ETAP 12.6}, abstract = { Gedung ICT Universitas Diponegoro merupakan gedung yang difungsikan sebagai gedung perkantoran bagi Lembaga Pengembangan & Penjaminan Mutu Pendidikan (LP2MP) dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat(LPPM).Dengan data hasil pen gukuran yang dilakukan menggunakan Power Quality Analyzer dan tangampere, maka didapatkan adanya ketidakseimbangan beban. Salah satu tanda ketidakseimbangan beban adalah adanya arus netral. Pengukuran pada SDP lantai 1 diketahui arus netral sebesar 5,8 A. Oleh karena itu dilakukan analisis mengenai keseimbangan beban di Gedung ICT Universitas Diponegoro menggunakan software bantu ETAP 12.6 dan evaluasi Circuit Breaker sebagai perlatan proteksi demi terciptanya keamanan dan kenyamanan. Berdasarkan hasil perhitungan dan simulasi ETAP 12.6 maka didapatkan nilai arus netral pada SDP Lantai 1 sebesar 0,7 A, selain itu Circuit breaker yang terpasang masih berfungsi dengan baik. }, issn = {2685-0206}, pages = {361--369} doi = {10.14710/transient.v10i2.361-369}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/30963} }
Refworks Citation Data :
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id