1Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro Semarang , Indonesia
2Jl. Prof. Sudharto, SH, Kampus UNDIP Tembalang, Semarang 50275, Indonesia, Indonesia
BibTex Citation Data :
@article{Transient21182, author = {Nugroho Darmanto}, title = {PENGATURAN FREKWENSI SISTEM TENAGA MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIK}, journal = {Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro}, volume = {7}, number = {1}, year = {2018}, keywords = {: Load Frequency Control, AlgoritmaGenetik}, abstract = { Load Frequency Control ( LFC) adalah salah satu mekanisme dalam suatu sistem tenaga listrik yang digunakan untuk memperbaiki mutu dan keandalan frekuensi sistem. Perencanaan sistem pengendalian frekuensi sistem tenaga membutuhkan metode selesaian yang optimal dan sangat fleksibel diaplikasikan ke model sistem yang ada. Makalah ini membahas bagaimana menghasilkan suatu solusi optimal untuk perencanaan sistem pengendalian frekuensi sistem agar diperoleh deviasi frekuensi sistem yang paling kecil jika terjadi perubahan beban. Metode yang digunakan adalah algoritma genetik yang dikembangkan oleh Goldberg yaitu model algoritma genetik sekuensial yang bekerja pada komputer single prosesor. Makalah ini mengaplikasikan algoritma genetik dalam beberapa model yaitu GA RWS SSC-10, GA RWS DSC –10, GA RWS SSC-50, GA RWS DSC –50, GA SUS SSC-10, GA SUS DSC-10, GA SUS SSC-50, dan GA SUS DSC-50 yang semuanya dibahas dan dibandingkan. Sebagai uji validasi solusi optimal perencanaan LFC, dibandingkan dengan metode Optimal Pole Placement (OPP) yang dikembangkan oleh Saadat. }, issn = {2685-0206}, pages = {238--251} doi = {10.14710/transient.v7i1.238-251}, url = {https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/21182} }
Refworks Citation Data :
Load Frequency Control (LFC) adalah salah satu mekanisme dalam suatu sistem tenaga listrik yang digunakan untuk memperbaiki mutu dan keandalan frekuensi sistem. Perencanaan sistem pengendalian frekuensi sistem tenaga membutuhkan metode selesaian yang optimal dan sangat fleksibel diaplikasikan ke model sistem yang ada. Makalah ini membahas bagaimana menghasilkan suatu solusi optimal untuk perencanaan sistem pengendalian frekuensi sistem agar diperoleh deviasi frekuensi sistem yang paling kecil jika terjadi perubahan beban. Metode yang digunakan adalah algoritma genetik yang dikembangkan oleh Goldberg yaitu model algoritma genetik sekuensial yang bekerja pada komputer single prosesor. Makalah ini mengaplikasikan algoritma genetik dalam beberapa model yaitu GA RWS SSC-10, GA RWS DSC –10, GA RWS SSC-50, GA RWS DSC –50, GA SUS SSC-10, GA SUS DSC-10, GA SUS SSC-50, dan GA SUS DSC-50 yang semuanya dibahas dan dibandingkan. Sebagai uji validasi solusi optimal perencanaan LFC, dibandingkan dengan metode Optimal Pole Placement (OPP) yang dikembangkan oleh Saadat.
Article Metrics:
Last update:
Penulis yang menyerahkan naskah perlu menyetujui bahwa hak cipta dari artikel tersebut akan diserahkan ke TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro sebagai penerbit jurnal. Hak cipta mencakup hak untuk mereproduksi dan mengirimkan artikel dalam semua bentuk dan media, termasuk cetak ulang, foto, mikrofilm, dan reproduksi serupa lainnya, serta terjemahannya.
TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro dan Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro dan Editor berusaha keras untuk memastikan bahwa tidak ada data, pendapat, atau pernyataan yang salah atau menyesatkan dipublikasikan di jurnal. Dengan cara apa pun, isi artikel dan iklan yang diterbitkan dalam TRANSIENT: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro adalah tanggung jawab tunggal dan eksklusif masing-masing penulis dan pengiklan.
Formulir Transfer Hak Cipta dapat diunduh di sini: [Formulir Transfer Hak Cipta Transient]. Formulir hak cipta harus ditandatangani dan dikirim ke Editor dalam bentuk surat asli, dokumen pindaian atau faks:
Dr. Wahyudi (Ketua Editor)Departemen Teknik Elektro, Universitas Diponegoro, IndonesiaJl. Prof. Sudharto, Tembalang, Semarang 50275 IndonesiaTelepon/Facs: 62-24-7460057Email: transient@elektro.undip.ac.id