skip to main content

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN INTENSI PROSOSIAL PADA MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO ANGKATAN 2012

Fakultas Psikologi, Universitas Diponegoro, Indonesia

Published: 16 Oct 2013.

Citation Format:
Abstract

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosional dengan intensi prososial pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro Angkatan 2012.

Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro angkatan 2012 sebanyak 190 orang dengan sampel penelitian sebanyak 124 orang. Penelitian ini menggunakan teknik simple random sampling. Metode pengumpulan data menggunakan skala psikologi, yaitu Skala Intensi Prososial dan Skala Kecerdasan Emosional.

Hasil analisis data menunjukkan koefisien korelasi rxy =0,529 dengan p = 0,000 (p<0,05). Artinya hipotesis penelitian ini diterima yaitu ada hubungan positif antara kecerdasan emosional dengan intensi prososial.

Fulltext View|Download
Keywords: Intensi Prososial, Kecerdasan Emosional, Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro Angkatan 2012

Article Metrics:

  1. Ahmadi, A. & M. Soleh. 2005. Psikologi Perkembangan. Jakarta: PT. Rineka Cipta
  2. Dariyo, A. 2007. Psikologi Perkembangan Anak Tiga Tahun Pertama. Bandung: PT. Refika Aditama
  3. Eisenberg, N. & Mussen, P. H. 2003. The Roots of Prosocial Behavior in Children. Cambridge: Cambridge University Press
  4. Goleman, D. 2009. Emotional Intelligence. Alih Bahasa: T. Hermaya. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
  5. Fetchenhauer, dkk. 2006. Solidarity and Prosocial Behaviour. New York: Springer Science and Business Media
  6. Sarwono, S. W. 2002. Psikologi Sosial, Individu dan Teori-Teori Psikologi Sosial. Jakarta: Balai Pustaka
  7. Smith, P. K., & C. H. Hart. 2011. The Wiley-Blackwell Handbook of Childhood Social Development. Singapore: Blackwell Publishing Ltd
  8. Stough C., D. H. Saklofske, & J. D. Parker. Assesing Emotional Intelligence Theory, Research, and Applications. 2009. New York: Springer Science and Business Media
  9. Sugiyono. 2009. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Last update:

No citation recorded.

Last update:

No citation recorded.